Pemerintah Kabupaten Mukomuko, Provinsi Bengkulu, mengalokasikan dana sebesar Rp1,5 miliar untuk membayar tunjang hari raya bagi pegawai negeri sipil dan honor kontrak di daerah itu. “Jumlah yang di terima masing-masing PNS/ASN dan tenaga kontrak sama seperti tahun-tahun sebelumnya sebesar Rp150 Ribu,” kata Sekretaris Daerah Kabupaten Mukomuko BM Hafrizal melalui Kepala Bagian Hubungan Masyarakat Yanzuri Nawawi di Mukomuko, Rabu (17/8).
Ia mengatakan kewajiban membayar THR kepada sekitar 3.000 PNS/ASN dan ratusan tenaga honor kontrak di daerah itu merupakan kewajiban pemerintah setempat setiap tahun menjelang lebaran Idul Fitri, namun jumlahnya sesuai dengan kemampuan anggaran.
“Jumlahnya tidak banyak, tetapi minimal bisa membantu mereka yang akan merayakan Idul Fitri tahun ini,” katanya.
Ia menambahkan, untuk waktu dan jadwal pembagian THR belum bisa dipastikan, tetapi akan dibayar menjelang atau sebelum libur lebaran secara nasional.
“Pokoknya sebelum lebaran THR PNS/ASN dan tenaga honor kontrak sudah dibayar. Bagi yang pulang lebih awal sebelum pemerintah menetapkan hari libur, konsekuensinya tidak akan dapat THR,” kata dia.
Namun Ketua I DPRD Kabupaten Mukomuko Yurmardi mempertanyakan dana THR bagi PNS/ASN dan tenaga honor kontrak sebesar Rp1,5 miliar yang tidak ada dalam APBD 2011.
“Setiap kegiatan bersumber dari dana pemerintah sudah ada nomenklatur tersendiri, kecuali ada kebijakan anggaran lain dari kepala daerah maupun sekretaris daerah. Tetapi dana itu tetap saja tidak dianggarkan dalam APBD.
“Silakan bupati dan sekda yang mencarikan dana untuk membayar THR mereka, kemungkinan ada dana lain yang bisa digunakan,” ujarnya.
Tuesday, September 3, 2013
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Powered by Blogger.
Entri Populer
-
Lowongan Kerja Call Center, Accounting Juni 2013 di Jakarta Selatan , Jakarta Timur, BSD di PT. Komunitas Manajemen Terpadu adalah perusa...
-
Informasi pengumuman dari HASIL TEST KELULUSAN CPNS K-2 atau KATAGORI 2 untuk seluruh Indonesia yang tinggal di Propinsi Jawa Barat, Jawa ...
-
PENGUMUMAN Nomor : 800/16466/BKD/II/2013 TENTANG PENERIMAAN CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL DAERAH PELAMAR UMUM DAN PELATIH OLAH RAGA/OLAHRAGAWAN...
-
B U P A T I T A P A N U L I T E N G A H P E N G U M U M A N NOMOR : 800/ 2314 / BKD / 2013 T E N T A N G PENERIMAAN CALON PEGAWAI NEGERI...
-
Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Provinsi Bengkulu, Tarmizi mengatakan, perawat jiwa dipastikan mendominasi kualifikasi pendidikan C...
-
Diserahkan SK 50 CPNS K1 - MedanBisnisDaily.com www.medanbisnisdaily.com/.../diserahkan_sk_50_cpn...Translate this page Jun 15, 2013 - Bupa...
-
Dalam rangka pengisian formasi CPNSD Tahun 2013, sesuai dengan surat Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Re...
-
Pemko Bukittinggi mengajukan kenaikan belanja daerah dalam APBD Perubahan (APBD-P) 2011 sebanyak Rp 45,8 miliar. Sayangnya, kenaikan it...
-
Beritatebo.com – Hingga saat ini Pemkab Tebo baru bisa memastikan jumlah formasi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) untuk tahun 2013 yakni ...
-
RI N C I AN JABATAN, K U A L I F I K ASI P EN D ID I K AN D A N J UM LAH F O R M ASI, K U A L I F I K ASI P EN D ID I K AN D A N J UM...
0 comments:
Post a Comment